Semoga

08.57

Semakin lama kita semakin lupa caranya bertegur sapa
Semakin lama kita seolah lupa caranya melempar senyum.
Ya ku sadari sedari awal aku memang berjalan sendirian,
seperti mempertahankan setangkai bunga saat badai datang, jelas tak mungkin
Karena badai akan merenggutnya dariku.
Dan ku tahu badai itu seperti kamu
Kamu yg mengajariku untuk mengerti
Menyadarkan tak semua hal bisa kurengkuh selagi ku mau
Mengajariku realita hidup yang penuh pengharapan walau akhirnya kehilangan
Dan kamu mengajakku untuk berjalan menjauh dengan arah berlawanan
Tetapi aku masih berharap suatu
Hari nanti kita bertemu di persimpangan jalan, semogaaa.

You Might Also Like

0 komentar

Popular Posts

Like us on Facebook

Flickr Images